logo-pbj-kubar

 

BERITA ACARA SELEKSI BERKAS LAMARAN [BASBL]

Nomor : 810/142/PBJ/V/2018

Pada hari ini Senin tanggal dua puluh delapan bulan Mei tahun dua ribu delapan belas telah dilakukan pembukaan hasil pemasukan berkas lamaran atas proses pemasukan berkas lamaran dengan uraian ketentuan seleksi sebagaimana telah disebutkan dalam Pengumuman Nomor : 810/136/PBJ/V/2018 Tentang Rekrutmen Tenaga Kerja Kontrak (Pegawai Non Pns)  Bagian Pengadaan Barang Dan Jasa Pemerintah Sekretariat Kabupaten Kutai Barat Tahun 2018 dilaksanakan dengan sistem gugur terhadap kelengkapan yang dipersyaratkan.

Pengumuman sebagaimana dimaksud diatas telah cukup jelas membahas kelengkapan dan persyaratan yang dibutuhkan, dan dengan mengikuti tahapan pemasukan berkas lamaran maka para pelamar dianggap menyetujui dan telah membaca keseluruhan butir ketentuan yang ditetapkan dalam pengumuman yang menjadi pedoman kerja bagi Tim Seleksi Tenaga Kerja Kontrak Pada Lingkup Bagian Pengadaan Barang dan Jasa Tahun Anggaran 2018 yang dibentuk melalui Surat Keputusan Bupati Kutai Barat Nomor 800.05.814/K.259/2018 Tanggal 23 April 2018.

Pelaksanaan seleksi dengan menggunakan sistem gugur pada Tahapan seleksi Berkas secara administratif Tim Seleksi akan memeriksa dokumen yang telah dimasukan oleh Pelamar secara elektronik, untuk atribut administrasi yang sesuai akan dicetak hitam, sedangkan atribut administrasi yang tidak sesuai akan dicetak warna merah dan otomatis menjadi penyebab gugurnya pelamar untuk maju ke tahapan selanjutnya. Pada Bagian Akhir dari Berita Acara ini akan berisi daftar pendek pelamar yang memenuhi persyaratan untuk masuk pada tahapan selanjutnya.

 

  1. Seleksi Administratif Pelamar Analisis Sistem Informasi (Kode A1)

 

Nomor Pendaftaran Nama Lengkap Dokumen Wajib sebagaimana dipersyaratkan dalam pengumuman Dokumen Penunjang (Opsional)
Akreditasi Perguruan Tinggi Usia Sebelum tanggal 1 Juni 2018 Kesesuaian Kualifikasi Pendidikan Scan Surat Lamaran dibubuhi tanda tangan Scan daftar riwayat hidup dilengkapi foto Scan KTP Scan Ijazah dan Transkrip Nilai Pengalaman Bekerja Dokumen Lainnya
A1-01 Muhammad Beny Hafis, S.Kom Swasta – Akreditasi  JurusanProdi  (Bukan Institusi) Terakreditasi

Pada Website : C

 

24 Tahun Sesuai

IPK : 3.55

Tidak Ada Ada Ada Ada Selama 2014-Sekarang pada 4 (empat) Pemberi Kerja
A1-02 Achmadi Arief Saputra, S.Kom Negeri – Akreditasi Jurusan Prodi C 25 tahun Sesuai

IPK : 3.53

Ada Ada Ada Ada Selama 2013-2017 pada 4 (empat) Pemberi Kerja 1.         Surat Keterangan Kesehatan

2.         Surat Keterangan Bebas Narkoba

3.         Surat Keterangan Catatan Kepolisian

4.         Sertifikat Mikrotik Certified Network Associate (2016-2019)

5.         Sertifikat Program Tehnisi Komputer

6.         Ijazah Kursus Pembina Pramuka Mahir Tingkat Dasar

A1-03 Radius Wawanto Swasta – Akreditasi Jurusan Prodi (Bukan Institusi) Terakreditasi

Pada Website : C

28 Tahun Sesuai,

IPK : 2.73

Ada Ada Ada Ada
A1-04 Felix Febrian Swasta – Akreditasi Jurusan Prodi (Bukan Institusi) Terakreditasi

Pada Website : C

25 Tahun Tingkat Pendidikan Sesuai Yaitu Strata-1 (S1), namun program studi tidak sesuai dan pada transkrip nilai, terdapat  sebagian mata kuliah yang menunjukkan penguasaan terhadap kemampuan mengolah pemrograman kode sumber perintah perangkat lunak (source code) yaitu mata kuliah bahasa pemrograman komputer yang setara dengan algoritma, pemrograman, namun tidak terdapat kompetensi yang dipersyaratkan selanjutnya yaitu rekayasa perangkat lunak.

IPK : 3.06

Ada Ada Ada Ada Selama 2014-2017 pada 3 (tiga) Pemberi Kerja 1.         Sertifikat Kegiatan FuturePro

2.         Surat Keterangan Catatan Kepolisian

3.         Surat Keterangan Kesehatan

 

A1-05 Andri Gunawan Swasta  – Akreditasi Jurusan Prodi B 30 Tahun Sesuai,

IPK : 2.53

Ada Ada Ada Ada Selama 2013-2018, pada 1 (satu) pemberi kerja 1.         Surat Keterangan Catatan Kepolisian

 

A1-06 Supiyadi Swasta  – Akreditasi Jurusan Prodi B 25 Tahun Tingkat Pendidikan Sesuai Yaitu Strata-1 (S1), namun program studi tidak sesuai dan pada transkrip nilai tidak terdapat mata kuliah yang menunjukkan penguasaan terhadap kemampuan mengolah pemrograman kode sumber perintah perangkat lunak (source code) yaitu mata kuliah algoritma, pemrograman, dan rekayasa perangkat lunak.

IPK : 3.22

Ada Ada Ada Ada Selama 2014-2017, pada 2 (dua) pemberi kerja 1.         Surat Keterangan Catatan Kepolisian

2.         Surat Keterangan Kesehatan

 

 

A1-07 Thomas Wiga Heru Prasetya Swasta  – Akreditasi Jurusan Prodi B 24 Tahun Sesuai,

 

IPK : 3.10

Ada Ada Ada Ada 2014-2018

Pada 2 (dua) pemberi kerja

1.         Piagam Penghargaan Penyaji Tingkat Nasional Pekan Ilmiah Mahasiswa Nasional XXVII

2.         Piagam Penghargaan Peserta Program Kreatifitas Mahasiswa

3.         Sertifikat Anggota Divisi Pengajar

4.         Sertifikat Peserta Seminar Business Plan Competition 2015

5.         Sertifikat Entrepreneurship With Open Source

6.         Sertifikat Pelatihan Pengembangan Kepribadian Mahasiswa

7.         Sertifikat Pekan Inisasi Fakultas Sains dan Teknologi

8.         Sertifikat Peserta Kegiatan IT Career Clinic

A1-08 Eko Ardana Negeri – Akreditasi Jurusan Prodi C 26 Tahun Sesuai

IPK : 3.20

Ada Ada Ada Ada Selama 2015-2018 Pada 1 (satu) Pemberi Kerja 1.         Kartu Tanda Pendaftaran Pencari Kerja

2.         Ijazah SD

3.         Ijazah SMP

4.         Ijazah SMA

5.         Sertifikat Lulus Kuliah Kerja Nyata

Keterangan :

Data akreditasi perguruan tinggi diperoleh dari website resmi BAN-PT : https://banpt.or.id/direktori/prodi/pencarian_prodi

  1. Seleksi Administratif Pelamar Pengendali Teknologi Informasi (Kode A2)
Nomor Pendaftaran Nama Lengkap Dokumen Wajib sebagaimana dipersyaratkan dalam pengumuman Dokumen Penunjang (Opsional)
Akreditasi Perguruan Tinggi Usia Sebelum tanggal 1 Juni 2018 Kesesuaian Kualifikasi Pendidikan Scan Surat Lamaran dibubuhi tanda tangan Scan daftar riwayat hidup dilengkapi foto Scan KTP Scan Ijazah dan Transkrip Nilai Pengalaman Bekerja Dokumen Lainnya
A2-01 Andry Noer Adriansyah Negeri – Akreditasi Jurusan Prodi C 25 Tahun Sesuai

IPK : 3.34

Ada Ada Ada Ada Selama 2013-2017 pada 4 (empat) Pemberi Kerja 1.         Surat Keterangan Catatan Kepolisian

2.         Surat Keterangan Skrining Narkoba

3.         Surat Keterangan Kesehatan

4.         Kartu Tanda Pendaftaran Pencari Kerja

5.         TOEFL Skor 460

6.         Piagram Penghargaan Juara III Kumite Perorangan Senior Putra 60kg Kejuaraan Nasional 2014

7.         Piagam Penghargaan Porprov Kaltim Tahun 2014

8.         Piagam Peserta Kejuaraan Nasional Karate Pra Kualifikasi PON XIX 2015

9.         Ijazah Sabuk Hitam Dan 2  INKAI Tanggal 25 Oktober 2014

10.      Sertifikat Hasil Tes STIFIn

 

 

A2-02 Adlan Gunawan Swasta – Akreditasi Jurusan Prodi B 23 Tahun Tingkat Pendidikan Tidak Sesuai, Pelamar D-III (Minimal S1/D-IV)

 

IPK : 3.09

Ada Ada Ada Ada Selama 2017-2018 pada 1 (satu) Pemberi Kerja 1.         Surat Keterangan Catatan Kepolisian

2.         Surat Keterangan Kesehatan

3.         Kartu Tanda Pendaftaran Pencari Kerja

 

 

A2-03 Adrianus Florentino Moa Negeri – Akreditasi Jurusan Prodi B 23 Tahun Sesuai

IPK : 3.43

Ada Ada Ada Ada Pada 5 (lima) Pemberi Kerja 1.         Sertifikat Praktek Kerja Industri

2.         Sertifikat Corel Draw X4

3.         Sertifikat Photoshop CS 5

4.         Sertifikat Pemakalah Seminar Nasional Serba Informatika 2017

5.         Surat Keterangan Kesehatan

6.         Surat Keterangan Bebas Narkoba

7.         Kartu Tanda Bukti Pendaftaran Pencari Kerja

8.         Hasil Test TOEFL Dengan skor 400

A2-04 Titus Arianto Swasta – Akreditasi Jurusan Prodi B 27 Tahun Sesuai

IPK : 3.37

Ada Ada Ada Ada 2017-2018

Pada satu pemberi kerja

1.         Surat Keterangan Catatan Kepolisian

2.         Surat Keterangan Kesehatan

 

A2-05 Lusia Swasta – Akreditasi Jurusan Prodi C 23 Tahun Sesuai

IPK : 3.00

Ada Ada Ada Ijazah tidak ada dan hanya melampirkan Surat Keterangan Lulus

Transkrip Nilai Ada

1.         Surat Keterangan Catatan Kepolisian
A2-06 Misbakhudin Swasata – Akreditasi Jurusan Prodi C (014/SK/BAN-PT/AK-XII/Dpl-III/I/2013 Kadaluwarsa 18 – 01 – 2018) 26 Tahun Tingkat Pendidikan Tidak Sesuai, Pelamar D-III (Minimal S1/D-IV)

 

IPK : 3.15

Ada Ada Tidak ada, namun melampirkan dokumen Biodata WNI dan  Surat Keterangan perpindahan WNI Antar Provinsi dari Disdukcapil Kabupaten Kebumen dengan NIK yang terverifikasi Ada 2010-2018

Pada 3 (tiga) pemberi kerja

A2-07 Meyriska Lilla Alfira Swasta – Akreditasi Jurusan Prodi B 23 Tahun Tingkat Pendidikan Sesuai Yaitu Strata-1 (S1), namun program studi tidak sesuai dan pada transkrip nilai tidak terdapat mata kuliah yang menunjukkan penguasaan terhadap kemampuan mengolah pemrograman kode sumber perintah perangkat lunak (source code) yaitu mata kuliah algoritma, pemrograman, dan rekayasa perangkat lunak.

 

IPK : 3.21

Ada Ada Ada Tidak melampirkan ijazah (hanya surat keterangan lulus), transkrip ada 1. Surat Keterangan Catatan Kepolisian

2. Surat Keterangan Kesehatan

3. Surat Keterangan Belum Menikah

 

A2-08 Kardaniyati Swasta – Akreditasi Jurusan Prodi B 29 Tahun Sesuai,

IPK : 3.11

Ada Terlampir disertai dokumen pendukung Ada Ada 1. Scan Akta Kelahiran

2. Sertifikat Pelatihan Trade Processing Import Bank Mandiri, Tbk.

3.Sertifikat Pelatihan Training Intenational Standard Banking Practice (ISBP) 745

4. Sertifikat Pelatihan Microsoft Access

5. Surat Keterangan Dokter

Keterangan :

Data akreditasi perguruan tinggi diperoleh dari website resmi BAN-PT : https://banpt.or.id/direktori/prodi/pencarian_prodi

 

 

 

Berdasarkan hasil seleksi tersebut diatas maka dengan ini menetapkan pelamar sebagai berikut :

  1. Daftar Pendek (shortlist) Hasil Seleksi Administratif Pelamar Analisis Sistem Informasi (Kode A1)
Nomor Pendaftaran Nama Lengkap IPK Konversi Skor IPK Urutan
A1-02 Achmadi Arief Saputra, S.Kom 3.53 100 1
A1-07 Thomas Wiga Heru Prasetya 3.10 87.82 3
A1-08 Eko Ardana 3.20 90.65 2

 

Rumus Konversi Skor IPK =  x 100

 

 

  1. Daftar Pendek (shortlist)Hasil Seleksi Administratif Pelamar Pengendali Teknologi Informasi (Kode A2)
Nomor Pendaftaran Nama Lengkap IPK Konversi Skor IPK Urutan
A2-01 Andry Noer Adriansyah 3.34 97,38 3
A2-03 Adrianus Florentino Moa 3.43 100,00 1
A2-04 Titus Arianto 3.37 98,25 2
A2-08 Kardaniyati 3.11 90,67 4

 

Rumus Konversi Skor IPK =  x 100

 

 

 

Nama pelamar yang tercantum dalam daftar pendek (shortlist) tersebut diatas  dinyatakan Sebagai pelamar yang lulus seleksi berkas, selanjutnya akan menerima Pengumuman pelaksanaan ujian dan diharapkan dapat melaksanakan ujian yang merupakan bagian dari tahapan seleksi. Demikian Berita Acara ini dibuat dibuat untuk digunakan sebagaimana mestinya.

Tim Seleksi Tenaga Kerja Kontrak Pada Lingkup Bagian Pengadaan Barang dan Jasa Tahun Anggaran 2018

UNTUK MELIHAT PENYEBAB GUGURNYA BERKAS HARAP MENGUNDUH FILE PDF BERIKUT (WARNA MERAH = PENYEBAB GUGUR)

Unduh Dokumen : 2. BA Seleksi Berkas

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *